Minggu, 27 Februari 2011 | By: dik rio

KATON BAGASKARA album KIDUNG CINTA



Kolaborasi Andre Manika, Katon Bagaskara dan Nugie; tiga kakak beradik yang berbeda selera dan warna musiknya, mencoba menyajikan album berkonsep humanis-spiritual.
Konsep yang ditawarkan dalam album ini mengajak kita untuk sejenak merenungi hubungan pribadi dengan Tuhan ataupun kepada sesama manusia, melalui satu pandangan universal : Cinta, tanpa membedakan dan memilah keyakinan masing-masing.
sumber : facebook katon bagaskara

Daftar lagu :
1. ibunda
2. cinta adalah jawabnya
3. jalan sepanjang malam
4. arti kehidupan
5. ingin selalu dekat
6. mereka bukan maya
7. tertuju untukMu
8. kasih dan rahmat
9. sahabatku
10. di kala jatuh

0 komentar:

Posting Komentar